pembagian software
A da beberapa pembagian software secara umum yaitu : 1. Sistem Operasi (Operating System) Merupakan salah satu software yang berfungsi untuk menghubungkan hardware dengan software lainnya. Software ini berada pada lapisan pertama yang diletakkan pada memori komputer yang melakukan operasi – operasi dasar pada system komputer. Beberapa contoh sistem operasi : · Linux · Microsoft Windows · Unix 2. Aplikasi (application) Suatu software yang dibuat dengan bahasa pemprograman untuk tujuan tertentu, biasanya software ini disebut aplikasi siap pakai. Beberapa jenis dan contoh aplikasi · Pengolah angka seperti Microsoft Excel · Pengolah gambar seperti Corel Draw · Pengolah data seperti Microsoft Acces · Pengolah kata seperti Microsoft Word 3. Software bantu (Utility) Software ini mempunyai peran untuk membantu sistem operasi misalnya dalam hal pembersihan file spam (sampah) yang ada